• English
  • Bahasa Indonesia
  • Sumbawa Timur Mining

    Eksplorasi

    Sumbawa Timur Mining
    Energi Panas Bumi Terbarukan Eksplorasi Panas Bumi
    Lokasi Proyek Hu'u tidak hanya memiliki sumber daya mineral tetapi juga potensi energi panas bumi. STM berupaya untuk memberdayakan energi panas bumi tersebut guna menunjang operasi pertambangan di masa mendatang.
    Sumbawa Timur Mining
    2018
    Pada tahun 2018, STM diberikan Penugasan dan Survei Pendahuluan Panas Bumi yang memungkinkan STM melakukan eksplorasi panas bumi. Area ini diperkirakan memiliki potensi energi hingga 69 MWe (Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Republik Indonesia, 2023).
    2023
    Melangkah ke tahun 2023, STM telah menyelesaikan Penugasan Survei Pendahuluan dan Eksplorasi Panas Bumi. Melalui program eksplorasi ini, reservoir panas bumi ditemukan. Hal Ini menawarkan STM sumber energi bersih, terbarukan, dan berkelanjutan yang berpotensi untuk mendukung operasi pertambangan.

    Berbeda dengan bahan bakar fosil, energi panas bumi adalah sumber daya terbarukan dan rendah emisi gas rumah kaca. STM telah melakukan pemboran satu sumur dengan menggunakan metode pengeboran slim hole untuk mengonfirmasi keberadaan reservoir panas bumi.

    Sumber daya energi panas bumi ini berpotensial untuk digunakan oleh STM dalam mendukung operasi pertambangannya di masa mendatang.

    Sumbawa Timur Mining Sumbawa Timur Mining